#1 Your Trusted Business Partner

[Ngopini] Anime Slice of Life Paling Gaje

Hai, kembali lagi dengan tulisan nirfaedah dari manusia paling gabut. Pada kesempatan ini, saya akan menuliskan keluh kesah—kekecewaan dari lubuk hati yang paling dalam terkait ketidakjelasan anime berjudul Shin no Nakama Janai yang tayang pada musim gugur tahun lalu (Iya, sekarang sudah ganti tahun). Sedikit gambaran mengenai anime ini; menceritakan salah satu anggota pahlawan bernama Gideon yang diusir dari party dan menjalani hidup tenang sebagai pemilik toko obat di wilayah Zoltan. Poin-poin yang membuat saya merasa kesal di sini tidak banyak sebenarnya, ...

Raven Guard

[Ngopini] Lagi-Lagi Nexon Berulah: Sensor Tuturan Asagi Mutsuki

Hai, bertemu lagi dengan saya berserta tulisan unfaedah lainnya. Pada kesempatan ini, saya ingin mengutarakan tanggapan terkait fenomena SENSOR yang dilakukan oleh Nexon selaku pengembang dan distributor gim Blue Archive server global. Sensor yang dimaksud dalam tulisan ini ialah sensor bahasa yang dituturkan oleh salah satu karakter gim pada momen perayaan Hari Raya Natal. Kemarin malam, (24/12) merupakan malam Hari Raya Natal yang dirayakan oleh umat Kristen. Perayaannya tidak hanya berlangsung di dunia nyata saja, melainkan juga di dalam gim; ...

Raven Guard

[Ngopini] Kilas Balik Makoto Animation Universe Bagian 1

Di negeri sakura ada seorang sutradara ternama di bidang animasi film yang bernama Makoto Shinkai. Dari tangannya, ia telah menghasilkan berbagai film animasi populer. Debutnya sebagai sutradara dimulai dari film garapan pertamanya yang berjudul Kanojo to Kanojo no Neko. Sebelum mengerjakan film tersebut, ia lebih dulu bergabung dengan Falcom dan mengerjakan banyak proyek, seperti penanggung jawab animasi di novel visual, dan periklanan. Berangkat dari film pendek tersebut Makoto Shinkai lebih dikenal publik, bahkan membuat film pendek yang naskahnya, sutradaranya, produsernya, ...

Raven Guard

[Ngopini] Apakah Komi-san Karakter Antisosial?

Kali ini saya akan membahas tentang misteri di balik fenomena yang dialami oleh tokoh fiksi Komi Shouko–yang biasa disebut Komi-san ini–dari serial anime Komi-san wa Komyushou desu; animenya sendiri sedang dalam masa penayangan pada musim gugur sekarang. Sedikit cerita, saya tertarik untuk membuat tulisan ini setelah menonton episode pertamanya yang begitu memukau, tapi kok sepertinya dibalut oleh misteri– layaknya teka-teki–yang disampaikan oleh narator di awal cerita, yaitu Komi-san adalah orang yang bukannya tidak mau berkomunikasi, melainkan memang tidak bisa. Tak ...

Raven Guard

[Ngopini] Nonton Anime? Ya, Binge-Watching!

Menonton anime secara binge-watching lebih baik daripada menonton reguler setiap minggu. – Rio Al Sebelum membahas lebih jauh mengenai masalah lebih baik binge-watching atau menonton secara reguler setiap minggu. Penulis ingin mencoba mengambil sisi tengah, yakni bahwa keduanya memiliki keuntungan masing-masing, dan setiap orang tentunya memiliki prefensinya masing-masing. Perlu diingat bahwa persoalan ini merupakan salah satu “hot take”, seperti layaknya diskusi anime lama vs baru. Jadi, terserah pembaca kalau mau memihak kemana.

Rio Al

[Ngopini] Rating Short Anime Selalu Rendah, Apa Penyebabnya?

Apa kabar kalian semua? Semoga baik-baik saja ya. Selamat datang di rubrik terbaru KANAU, yakni Ngopini. Apa Itu Rubrik Ngopini? Ngopini adalah rubrik mingguan terbaru KANAU yang berisi opini atau keluh kesah para kontributor KANAU seputar Jejepangan. Jadi, kedepannya bisa saja rubrik ini akan sedikit mengandung misuh hehehe. Baiklah untuk edisi perdana Ngopini, di sini penulis akan beropini mengenai Short Anime. Yuks, simak opini penulis hingga tuntas. Rating Short Anime Selalu Rendah, Apa Penyebabnya? Mungkin banyak dari kita yang menganggap ...

Rio Al

Butuh informasi lebih lanjut atau ingin berdiskusi dengan tim KANAU?