Rekomendasi Gim Gacha Free to Play Mobile
Kanau.org – Saat ini gim yang menggunakan sistem gacha sangat populer dan digemari oleh para gamers. Apalagi hampir setiap anak-anak hingga orang dewasa saat ini mempunyai smartphone yang membuat game mudah diakses dan dimainkan. Umumnya sistem gacha pada gim digunakan untuk mendapatkan karakter atau barang seperti senjata secara acak. Gim dengan sistem gacha dikenal menggunakan fitur yang dinamakan drop rate atau chance untuk mendapatkan item. Semakin kuat dan langka suatu karakter dan barang maka akan semakin kecil drop rate yang ...
